Selain pengembangan
professional (Profesional development)
, pengembangan pribadi (personal
development) merupakan
aspek penting dalam
keberhasilan seseorang untuk terjun di
masyarakat. Pengembangan pribadi merupakan sebuah
usaha yang tepat dalam menemukan makna
hidup, yang memberikan manfaat jelas pada: peningkatan
perilaku positif dan mengurangi yang
negatif, peningkatan
kesehatan dan kesejahteraan,pencegahan
penggunaan alkohol, obat-obatan
dan agresivitas, penurunan
tingkat gangguan emosi, perbaiakan
komunikasi, kerja tim dan kepemimpinan (Durlak,Weissberg & Pachan, 2010; Seal, Naumann, Scott & Royce-Davis, 2011). Pengembangan
profesional mungkin telah berhasil dijalankan bagi anak muda tetapi
pengembangan pribadi, seakan-akan tidak dianggap penting, padahal peengmabangan
pribadi merupakan hal penting dalam menjalankan kehidupan yang lebih baik.